Semantika Iklan “Obat Kuat” (Stimulan Seksual) Pada Media Online Kota Tegal

Ahmad Sunardi

Abstract


Iklan obat kuat (Stimulan Seksual) melalui media online di Indonesia semakin merebak dan tak terkontrol, termasuk diwilayah Kota Tegal. Dalam iklan obat kuat menampilkan gambar, foto, dan tulisan yang mempunyai tanda menyampaikan maksud dan tujuan iklan tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui nilai semantika bahasa iklan obat kuat pada media online yang ada di Kota Tegal. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif yang bersifat kualitatif terhadap isi iklan stimulan seksual di media online Kota Tegal. Analisis yang digunakan adalah pendekatan semiotik diskursif. Bentuk-bentuk sign dalam penelitian ini antara lain berupa kata-kata, kalimat, dan objek berupa gambar atau foto. Dengan rumusan masalahnya yaitu Bagaimanakah isi iklan stimulan seksual di media online yang ada di Kota Tegal. Hasil penelitian ini adalah 1) Iklan Produk Foredi Gel menampilkan gambar Dokter Boyke Dian Nugraha untuk promosi, alamat lengkap, dan penjelasan detai obat; 2)  Iklan obat Viagra, iklan ini tidak menampilkan gambar atau foto manusia melainkan hanya gambar produk Viagra di samping alamat, dan penjelasan produk; 3) Iklan obat Vimax online Tegal, ini memampangkan gambar produk Vimax beserta alamat lengkap, foto pria dan wanita menandakan keintim, beserta alamat pembelian di agen Tegal bahkan tersedia alat banti seks, dan obat perangsang wanita; 4) Iklan obat Hammer Of Thor Asli Di Tegal | 081349699317, Iklan ini merupakan persuasi yang didukung oleh gambar dan kalimat-kalimat menarik.


Full Text:

References


Widodo, A., Wilopo, S.A. and Prabandari, Y.S., 2003. Pengetahuan dan Sikap Pasangan Suami Istri mengenai masalah Kesehatan Reproduksi Perempuan Hubungannya dengan Partisipasi Pria dalam Keluarga Berencana. Berita kedokteran masyarakat, 19(2003).

Glick, P. and Fiske, S.T., 1996. The ambivalent sexism inventory: Differentiating hostile and benevolent sexism. Journal of personality and social psychology, 70(3), p.491.

Fairclough, G., 2003. ‘The long chain’: archaeology, historical landscape characterization and time depth in the landscape. In Landscape Interfaces (pp. 295-318). Springer Netherlands.

http://jualforeditegal.blogspot.co.id /(Diakses pada tanggal 22 Februari 2017)

http://help.logdown.com/discussions/problems/11857-jual-hammer-of thor-asli-di-tegal-081349699317 (Diakses pada tanggal 22 Februari 2017)

https://agen-vimax.name/obat-pembesar-penis-vimax-asli-tegal/ (Diakses pada tanggal 22 Februari 2017)

http://www.obatpembesarpenismurah.com/tag/jual-obat-kuat-hammer-of-thor-di-tegal-082226443731/ (Diakses pada tanggal 22 Februari 2017)

Aldershot Rosaldo, EZ, 1983. Women, Culture and Society, California: Stanford University Press

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&B. Bandung: Alfabeta

Leung, L., 1995. Fashioning (Western) sexuality for sale: The case of sex and fashion articles in Cosmopolitan Hong Kong. Women and Market Societies–Crisis and Opportunity, Aldershot, UK and Brookfield, US: Edward Elgar.

Sarwono S. 2004. Sosiologi Kesehatan. Yogyakarta: Gadjahmada University Press;


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

Sekretariat:

2nd Seminar Nasional IPTEK Terapan (SENIT) 2017
Pusat Penelitian Pengabdian Masyarakat (P3M)
Politeknik Harapan Bersama Tegal

Jl. Mataram No.09 Pesurungan Lor Tegal
Telp: +62283 - 352000
Email: senitharber2017@gmail.com
Website: http://senit2017.poltektegal.ac.id/